Titik Nol Suara Surabaya – Merenungi Sisi-Sisi Kehidupan
Setelah beberapa kali gagal hadir ke studio, akhirnya saya berkesempatan untuk datang memenuhi panggilan radio Suara Surabaya untuk rekaman pada acara Titik Nol. Jika Anda pendengar setia FM 100 Suara Surabaya, tentu tidak asing lagi dengan program ini. Ya, titik nol adalah sebuah segmen singkat berdurasi kurang lebih 5 menit yang berusaha menggali dan mengambil sisi kebijaksanaan dari sudut pandang seseorang.
Titik Nol Suara Surabaya – Merenungi Sisi-Sisi Kehidupan Read More ยป